Buat kamu yang ingin masuk ke Universitas Negeri Jakarta (UNJ) tentunya perlu mengetahui apa saja jurusan di UNJ yang tersedia. Kita akan bedah lengkap mulai dari fakultas, jurusan, hingga program studi di UNJ. Mulai dari program studi D III, S1, hingga Pascasarjana. yuk simak dan catat kira-kira dimana tempat yang paling oke untuk kamu menimba ilmu:
Jurusan dan Program Studi di Universitas Negeri Jakarta
Fakultas Ilmu Pendidikan
Di Fakultas ini lulusanya mayoritas akan jadi guru ataupun jadi orang – orang yang bekerja di lingkungan lembaga-lembaga pendidikan.
- Program Studi S1 Bimbingan dan Konseling
- Program Studi S1 Kurikulum dan Teknologi Pendidikan
- Program Studi S1 Pendidikan Khusus
- Program Studi S1 Manajemen Pendidikan
- Program Studi S1 Pendidikan Masyarakat
- Program Studi S1 Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)
- Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
- Program Magister (S2) Bimbingan dan Konseling
- Program Magister S-2 PENDIDIKAN MASYARAKAT
- Program Magister S-2 TEKNOLOGI PENDIDIKAN
- Program Magister S-2 PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
- Program Magister S-2 PENDIDIKAN DASAR
- Program Magister S-2 MANAJEMEN PENDIDIKAN
- Program Magister S-2 PENDIDIKAN KHUSUS
Fakultas Pendidikan Psikologi
- Program Studi S1 Psikologi
- S2 Psikologi
Fakultas Ilmu Sosial
- HUMAS DAN KOMUNIKASI DIGITAL (Sarjana Terapan)
- USAHA PERJALANAN WISATA (Sarjana Terapan)
- ILMU KOMUNIKASI (S-1)
- PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (S-1)
- PENDIDIKAN GEOGRAFI (S-1)
- PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (S-1)
- PENDIDIKAN PANCASILA & KEWARGANEGARAAN (S-1)
- PENDIDIKAN SEJARAH (S-1)
- PENDIDIKAN SOSIOLOGI (S-1)
- SOSIOLOGI (S-1)
- GEOGRAFI (S-1)
- PENDIDIKAN GEOGRAFI (S-2)
- PENDIDIKAN SEJARAH (S-2)
Fakultas Ilmu Olahraga
Kampus UNJ memiliki Fakultas ilmu olahraga terbaik seindonesia. Biasanya bersaing dengan Universitas Pendidikan Indonesia, dan Universitas Negeri Yogyakarta. Berikut prodi unj yang terdapat di FIO:
- Program Studi S1 Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
- Program Studi S1 Pendidikan Kepelatihan Olahraga
- Program Studi S1 Ilmu Keolahragaan
- Program Studi S1 Kepelatihan Kecabangan Olahraga
- Program Studi S1 Olahraga Rekreasi
- Pendidikan Jasmani S2
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
- Program Studi S1 Pendidikan Matematika
- Program Studi S1 Matematika
- Program Studi S1 Pendidikan Fisika
- Program Studi S1 Fisika
- Program Studi S1 Pendidikan Kimia
- Program Studi S1 Kimia
- Program Studi S1 Pendidikan Biologi
- Program Studi S1 Biologi
- Program Studi S1 Ilmu Komputer
- Program Studi S1 Statistika
- Program Magister (S2) Pendidikan Matematika
- Program Magister (S2) Pendidikan Fisika
- Program Magister (S2) Pendidikan Kimia
- Program Magister (S2) Pendidikan Biologi
Fakultas Teknik
- Program Studi D3 Teknik Elektronika
- Program Studi D3 Teknik Mesin
- Program Studi D3 Teknik Sipil
- Program Studi D3 Transportasi
- Program Studi D3 Tata Boga
- Program Studi D3 Manajemen Pelabuhan
- Program Studi D3 Tata Busana
- Program Studi D3 Tata Rias
- Program Studi S1 Pendidikan Teknik Elektro
- Program Studi S1 Pendidikan Teknik Elektronika
- Program Studi S1 Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer
- Program Studi S1 Pendidikan Teknik Mesin
- Program Studi S1 Pendidikan Teknik Bangunan
- Program Studi S1 Pendidikan Tata Boga
- Program Studi S1 Pendidikan Tata Busana
- Program Studi S1 Pendidikan Tata Rias
- Program Studi S1 Pendidikan Kesejahteraan Keluarga
- Program Studi S1 Rekayasa Keselamatan Kebakaran
- Program Studi S1 Sistem dan Teknologi Informasi
- Program Studi S1 Teknik Mesin
- Program Magister (S2) Pendidikan Teknologi dan Kejuruan
Fakultas Ekonomi
- Program Studi D3 Sekretaris
- Program Studi D3 Akuntansi
- Program Studi D3 Administrasi Perkantoran
- Program Studi D3 Manajemen Pemasaran
- Program Studi S1 Pendidikan Ekonomi
- Program Studi S1 Pendidikan Tata Niaga
- Program Studi S1 Akuntansi
- Program Studi S1 Manajemen
- Program Magister (S2) Manajemen
- Program Magister (S2) Akuntansi
Fakultas Bahasa dan Seni
- Program Studi S1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
- Program Studi S1 Sastra Indonesia
- Program Studi S1 Pendidikan Sastra Inggris
- Program Studi S1 Sastra Inggris
- Program Studi S1 Pendidikan Bahasa Prancis
- Program Studi S1 Pendidikan Bahasa Jerman
- Program Studi S1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Arab
- Program Studi S1 Pendidikan Bahasa Jepang
- Program Studi S1 Pendidikan Bahasa Mandarin
- Program Studi S1 Pendidikan Seni Rupa
- Program Studi S1 Pendidikan Seni Tari
- Program Studi S1 Pendidikan Seni Musik
- Program Magister (S2) Pendidikan Bahasa Indonesia
- Program Magister (S2) Pendidikan Bahasa Inggris
Program Pascasarjana
Selanjutnya ada program magister (S2) Universitas Negeri Jakarta yang meliputi:
Program Magister
- LINGUISTIK TERAPAN
- PENDIDIKAN LINGKUNGAN
- MANAJEMEN LINGKUNGAN
- PENELITIAN dan EVALUASI PENDIDIKAN
Gak cuma Program S2 saja, Universitas Negeri Jakarta juga punya program doktoral (S3) yang mencakup:
Program Doktoral
- TEKNOLOGI PENDIDIKAN
- PENDIDIKAN JASMANI
- LINGUISTIK TERAPAN
- PENDIDIKAN KEPENDUDUKAN dan LINGKUNGAN HIDUP
- PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
- PENDIDIKAN DASAR
- MANAJEMEN PENDIDIKAN
- ILMU MANAJEMEN
- PENELITIAN dan EVALUASI PENDIDIKAN
Video Profil Universitas Negeri Jakarta
Untuk kamu yang membutuh info tentang jalur masuk unj silahkan baca artikel ini. Tim UNJKita juga mengumpulkan informasi tentang akreditasi tiap jurusan UNJ, kamu bisa dapatkan infonya di arikel berikut: Akreditasi UNJ per Program Studi.
Biaya Kuliah Setiap Jurusan atau Program Studi
Universitas Negeri Jakarta Memberlakukan Uang Kuliah Tunggal dalam pembiayaan kuliahnya. Bayaran kuliah kamu akan dibuatkan golongan bahkan bisa gratis jika kamu benar-benar berasal dari golongan tidak mampu.
Silahkan lihat tabel dibawah untuk mengetahui berapa biaya kuliah unj di program studi pilihan kamu.
Semoga semua daftar jurusan di Universitas Negeri Jakarta ini dapat membantu kalian semua untuk menentukan pilihan, selamat berjuang untuk masuk ke Universitas Negeri Jakarta.
Jalur Masuk UNJ Prodi S-1 dan D3
Silahkan kamu dapat mengakses file dibawah untuk melihat detail jalur masuk setiap jurusan dan program studi S1 D3
Daya Tampung & Peminat SBMPTN
informasi daya tampung UNJ sangat penting untuk kamu ketahui. Karena akan menggambarkan ketatnya persaingan per program studi. Berikut kita sajikan 10 jurusan di UNJ dengan peminat paling banyak:
- Psikologi
- Ilmu Komunikasi
- Manajemen
- Pendidikan Guru Sekolah Dasar
- Sosiologi
- Pendidikan Ekonomi
- Akuntansi
- Pendidikan Vokasional Seni Kuliner
- Ilmu Komputer
- Pendidikan Agama Islam
Dari kesepuluh jurusan/program studi diatas hanya 1 yang berasal dari Saintek yaitu Ilmu komputer. Kesembilan lainya adalah program studi dari SOSHUM. Informasi lebih lengkap lagi tentang daya tampung UNJ kamu bisa cek langsung di artikel ini.
Semoga informasi jurusan yang ada di UNJ kali ini bermanfaat buat kamu. Semangat menggapai kampus impian.
update oktober 2020