Unit Kesenian Mahasiswa Universitas Negeri Jakarta dengan bangga mempersembahkan
ARTEMARDIKA 2017
Kali kedua UKM UNJ menyuguhkan Pameran dan Pagelaran Seni yang sebelumnya sukses diselenggarakan tahun 2016 dengan nama “PAMERAN DAN PAGELARAN SENI 2016 : Muncul Ke Permukaan” dan tahun ini kembali menggelar pertunjukan besar.
Sebuah perhelatan akbar yang menghadirkan Pameran Seni Rupa dan Pagelaran Drama Musikal : Njai Dasima. Mengangkat cerita rakyat betawi yang telah diadaptasi menjadi pertunjukan modern untuk membawa kembali kebudayaan betawi ke permukaan masyarakat Jakarta. Datang dan saksikanlah !!
PAMERAN SENI RUPA : MALU TAPI MAU
- 21-25 November 2017
- Jakarta Creative Hub, Jakarta Pusat
- 13.00 – 21.00 WIB
DRAMA MUSIKAL : NJAI DASIMA
- 30 November 2017
- Gd. Kesenian Miss Tjitjih, Jakarta Pusat
- 19.00 WIB
Siapkan diri kalian untuk larut dalam sebuah pertunjukan drama musikal penuh emosi, terindah, dan termegah tahun ini.
Buat kalian yang belum kedapetan tiket,jangan khawatir kita menyediakan on the spot lhoo
Langsung aja yuk kepoin kita di instagram @artemardika
Untuk informasih lebih lanjut👇🏻👇🏻
Contact Person:
- Risalubis : id line rslbs
- UKM UNJ : 085716112511
#Artemardika2017
#PameranSeniRupa #Pagelaran #Seni #DramaMusikal #SandiwaraBetawi #NJAIDASIMA #UKMUNJ